Kolaka – Pj. Bupati Kolaka Dr. H. Andi Makkawaru, ST.,M.Si menghadiri penilaian kepatuhan penyelenggaraan pelayanan publik, yang di gelar di Swiss Bell Hotel Kendari . Selasa (11/06) Turut hadir dalam Workshop ini yang mewakili Kapolda Sultra beserta jajaran, yang mewakili…
Kategori: BERITA PROVINSI
Pj. Bupati Kolaka Ikuti Rakor Inflasi dirangkaikan acara Percepatan Penanggulangan TBC
Kolaka – Pj. Bupati Kolaka DR. H. Andi Makkawaru, S.T.,M.S Mengikuti Rakor Pengendalian Inflasi di tiap daerah setiap minggunya secara virtual, yang diselenggarakan oleh Kementerian Dalam Negeri (Mendagri RI), dan dirangkaikan dengan Percepatan Penanggulangan TBC, diruang Pola Lantai 3 Kantor…
PELEPASAN KEBERANGKATAN JEMAAH HAJI KAB. KOLAKA KLOTER PERTAMA
Kolaka – Jemaah Haji Kab. Kolaka Kloter pertama dilepas oleh ibu Hj. Erna Kemala Raden Kepala Kemenag Kolaka dan didampingi Kepala bagian Kesra . Sabtu, (01/05) Keberangkat Jemaah Haji kloter pertama ini berjumlah sebanyak 187 orang, yang diberangkatkan dari gedung…
Pendampingan Pelaksanaan Reformasi Birokrasi dan Penjenjangan Kinerja Lingkup Pemda Kolaka
Kolaka – Pemerintah kabupaten Kolaka menggelar kegiatan pendampingan pelaksanaan Reformasi Birokrasi dan Penjenjangan Kinerja, lingkup pemerintah daerah kabupaten Kolaka tahun 2024, di Hotel Azizah Kendari . Rabu, (29/05) Untuk menindaklanjuti peraturan Peraturan Menteri PANRB Nomor 88 Tahun 2021 tentang Penjenjangan…
PELEPASAN JEMAAH HAJI REGULER KAB.KOLAKA MUSIM HAJI TAHUN 1445 H/ 2024 M
Kolaka – Pj. Bupati Kolaka yang diwakili oleh Asisten II Ir. H. Abbas, MM melepas keberangkatan jemaah Haji asal Kabupaten Kolaka, di Islamic Center . Rabu, (29/05) Asisten II mengucapkan selamat kepada seluruh Jamaah Calon Haji Kabupaten Kolaka kuota reguler…