Untuk mencukupi kebutuhan gizi masyarakat di Kolaka, pemerintah kabupaten (Pemkab) mengajak masyarakat untuk mengembangkan program kawasan rumah pangan lestari (KRPL). Dengan adanya program tersebut, maka diharapkan masyarakat dapat mengonsumsi pangan yang cukup serta sehat, karena tidak mengandung bahan kimia berbahaya.…
Bulan: Oktober 2018
Cegah Peredaran Narkoba, Polres Beri Penyuluhan ke Warga Silea
Guna mencegah peredaran dan penggunaan minuman keras dan penyalahgunaan narkoba, Polres Kolaka memberikan penyuluhan kepada warga kelurahan Silea, kecamatan Wundulako, Kolaka, Selasa (9/10). Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Kasat Binmas Polres Kolaka, AKP Prasadja didampingi Kapolsek Wundulako, Ipda Akhmad Tarmidi bersama…
Pemda Fasiltasi 154 Pelaku Usaha Pertanian Untuk Peroleh Dana KUR di Bank Sultra
Pemerintah daerah kabupaten Kolaka melalui Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura Kolaka menggandeng Bank Sultra Cabang Kolaka untuk memfasilitasi pelaku usaha di sektor pertanian memperoleh modal melalui program Kredit Usaha Rakyat (KUR). Kemarin (8/10), sebanyak 154 pelaku usaha yang terdiri dari…
Tim Relawan Kolaka Sasar Enam Lokasi di Sigi
Tim relawan Kabupaten Kolaka telah sampai di Kabupaten Sigi, salah satu daerah di Sulawesi Tengah (Sulteng) yang terdampak bencana gempa bumi. Setelah menggelar rapat bersama pemerintah daerah kabupaten Sigi, tim relawan Kolaka yang langsung menyasar enam lokasi utama terjadinya gempa…
Sukseskan Porprov, Ahmad Safei Undang Gubernur ke Kolaka
Pasca ditetapkannya Kabupaten Kolaka sebagai tuan rumah Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sultra XIII, Bupati Kolaka langsung melakukan upaya persiapan guna mensukseskan pesta olahraga terbesar di Bumi Anoa itu. Agar kegiatan tersebut dapat berjalan dengan baik, Pemkab Kolaka terus melakukan koordinasi…